Pay-Per-Play (PPP) mempunyai cara kerja hampir mirip dengan yang kita kenal sekarang pay-per-click,hanya sajaPPP merupakan advertising dengan audio dan bekerja setiap kali kita masuk kedalam situs ,durasi iklan audio sekitar 5 Detik,Yang menarik lagi bisnis ini akan menjadi tren baru di internet. Jadi pendapatan anda berdasarkan jumlah traffic yang masuk ke situs anda.Tidak seperti pay per click yang selama ini kita kenal anda hanya mendapat panghasilan dari iklan yang di klik saja. Yang menguntungkan apabila anda lakukan sekarang adalah bisnis ini akan di mulai 1 feb 2008. Jadi anda mempunyai kesempatan yang lebih besar apabila anda mulai membangun jaringan anda dari sekarang
PPP atau Pay-Per-Play adalah sebuah model contextual advertising di mana dengan memasang kode tertentu yang disediakan di website Anda maka setiap pengunjung yang datang ke website Anda akan disuguhi iklan audio berdurasi 5 detik. Di sini pengunjung tidak perlu mengklik suatu link iklan sebagaimana halnya dengan adsense (PPC). Anda akan mendapatkan earning tanpa mengharuskan pengunjung melakukan klik iklan. Jadi yang anda perlukan hanyalah mendatangkan pengunjung sebanyak-banyaknya ke website Anda.
Setiap pengunjung hanya akan mendengar satu kali iklan audio. Jadi pengunjung tidak akan dibombardir dengan sejumlah iklan audio yang sering malah mengganggu kenyamanan surfing. Iklan audio yang ditayangkan akan disesuaikan dengan topik atau konten website Anda, dan tidak akan ada iklan yang berorientasi adult dari NetAudioAds, jadi website-website adult kelihatannya tidak akan bisa diikutsertakan dalam program ini.
Berapa income yang bisa Anda peroleh dari PPP ini? Anda akan memperoleh income dari 3 sumber, dan ini cukup istimewa dibandingkan dengan PPC adsense misalnya. Pertama, Anda akan mendapatkan 25% revenue share dari biaya yang dibayarkan oleh advertiser untuk setiap “play” iklannya. Menurut NetAudioAds, 25% ini akan jauh lebih besar dari harga per klik yang diberikan oleh Adsense. Kedua, Anda akan memperoleh komisi referral sebesar 5% dari revenue yang dihasilkan oleh referral Anda (orang atau publisher yang Anda referensikan). Ketiga, Anda juga akan memperoleh 5% dari publishers yang direferensikan oleh direct referral Anda. Jadi di sini berlaku sistem two tier affiliate (komisi referral 2 level).
Meski PPP ini memberikan gambaran potensi yang cukup bagus, Anda jangan terburu nafsu dulu. Program ini memang sudah diujicobakan dan sudah berjalan selama 2 tahun lebih dan telah melibatkan 66.000 advertisers serta 550.000 website publishers. Ini menghasilkan 45 juta impression setiap bulannya. Tapi, public launching global baru akan mulai 1 Pebruari 2008. Jadi apa yang bisa Anda lakukan lebih kurang dua bulan ke depan ini?
Anda bisa registrasi sekarang dan bangun network Anda dengan mereferensikan program ini kepada sebanyak mungkin calon publishers. Sehingga pada saatnya nanti program ini aktif, Anda sudah memiliki partner yang cukup banyak yang akan menghasilkan komisi referral bagi Anda.
Daftar gratis di sini sekarang.
Catatan:
Untuk menerima pembayaran dari PPP, Anda memerlukan account PayPal. Jadi bila Anda belum punya account Paypal, segera signup. Info paypal dapat Anda baca di sini.
Referensi :
- edy4life.com
- bisnis-ala-internet.blogspot.com
0 comments:
Post a Comment